Kuroneko Lind
hide bio
PM . Follow . Favorite
Joined 03-28-10, id: 2305087, Profile Updated: 05-22-18
Author has written 12 stories for Hetalia - Axis Powers, and Natsume Yūjin-Chō.

Wilujeng Sumping

status: semi-hiatus

Hai, hai, yuk kenalan dulu. Saya Synneva Lind, bisa dipanggil Lind/Ruu. Sempet berdiam lama di fandom Hetalia, tapi sekarang lagi di fandom Natsume Yuujinchou. Sesekali mampir ke fandom 07-Ghost, SnK, Kuroshitsuji, Tokyo Ghoul, Evangelion, FMA, DDS, Fate, sama Kara no Kyoukai. Lawas ya, biarlah saya emang kurang begitu yang kekinian /gg

Oh, iya, kalau shipper Kawoshin, RussPruss, RusAme, RusHung, RusUK, RusJap, JapanxBelarus, AusHung, HongIce, MatoNatsu, NatoTanu, GilgameshxArthur, MerlinxArthur, atau Hannigram, silakan DM. Mari kita berkawan, menjadi kru satu kapal mengarungi luasnya lautan fanfic dan doujin.

Yo, salam OTP Super. Maju. Jaya Selalu. Abadi dalam Jiwa.

Sort: Category . Published . Updated . Title . Words . Chapters . Reviews . Status .

Gembira by Razen Arclight reviews
Kebahagiaan sangat tergantung bagaimana kau berhasil memaknainya.
Natsume Yūjin-Chō - Rated: T - Indonesian - Hurt/Comfort/Drama - Chapters: 1 - Words: 522 - Reviews: 2 - Favs: 13 - Follows: 3 - Published: 2/14/2018 - [S. Matoba, Takashi N.] - Complete
Matahari tengah malam by ipeh reviews
Natsume menyingkirkan tangan matoba dalam sekali sentak. Ia beringsut mundur. Matanya masih memandang tajam pada matoba yang kini berdiri sempurna dihadapannya. Laki-laki itu kembali menyembunyikan tangannya dibalik yukata, "kau bersikap seperti aku merenggut kebebasanmu. Memenjarakanmu disini tapi aku tidak keberatan jika kau merasa seperti itu. Aku hanya perlu mewujudkannya."
Natsume Yūjin-Chō - Rated: T - Indonesian - Supernatural/Family - Chapters: 5 - Words: 11,313 - Reviews: 39 - Favs: 33 - Follows: 33 - Updated: 2/8/2018 - Published: 3/19/2015 - Takashi N., S. Matoba
Gula Darah by Razen Arclight reviews
Hipoglikemia membuat kulitnya terlampau pucat, mudah kelelahan, pening tak mau move on, selalu gelisah dan keringat dingin sering keluar, sekujur tubuh acap gemetar, dan emosi tidak stabil. O, sial sekali. Muncullah penderitaan ringan Seiji. Request by Adelia Santi.
Natsume Yūjin-Chō - Rated: T - Indonesian - Romance/Drama - Chapters: 1 - Words: 4,121 - Reviews: 2 - Favs: 12 - Follows: 3 - Published: 8/20/2017 - [S. Matoba, Takashi N.] - Complete
False by Rangga Sengak reviews
Harusnya tidak begini! Harusnya Natsume bertemu dengan Natori bukannya bertemu dengan si iblis menyerupai manusia—Matoba Seiji. [Warn : MatobaxNatsume]
Natsume Yūjin-Chō - Rated: K+ - Indonesian - Romance - Chapters: 1 - Words: 1,537 - Reviews: 6 - Favs: 19 - Follows: 11 - Published: 4/3/2015 - Takashi N., S. Matoba - Complete
Drama Siang by antichthon reviews
Tak ada yang tak mungkin di dunia fiksi. Drabbles parodi. /2014 UPDATE
Hetalia - Axis Powers - Rated: T - Indonesian - Parody - Chapters: 3 - Words: 5,302 - Reviews: 94 - Favs: 110 - Follows: 57 - Updated: 12/13/2014 - Published: 10/2/2011 - England/Britain
Unexpected Visitors by chibi-excel reviews
Hong Kong and Iceland are friends, but the distance between their countries leaves both missing the other. On a night with an abundant amount of fallen stars each make a wish to see each other more often, receiving a strange solution. HongIce
Hetalia - Axis Powers - Rated: T - English - Chapters: 8 - Words: 12,283 - Reviews: 72 - Favs: 87 - Follows: 63 - Updated: 12/28/2012 - Published: 7/15/2012 - Hong Kong, Iceland - Complete
When Y turns to X by TestTubePrincess reviews
New summary, Poor Germany had a horrible stomach ache and fainted. Now He is now a SHE. and SHE is seeing Italy more...Manlier. Wrong, eh? Germany also notices because of her new change, people are becoming her friend. But is being Female all good?
Hetalia - Axis Powers - Rated: M - English - Humor/Drama - Chapters: 31 - Words: 76,066 - Reviews: 61 - Favs: 78 - Follows: 58 - Updated: 12/15/2012 - Published: 3/29/2012 - Germany, N. Italy
La Pucelle by Scalysharc reviews
"Ingatlah, aku akan selalu menjagamu meskipun kau tak bisa melihatku lagi. Aku akan selalu ada bersamamu." Untuk hari peringatan Jeanne d'Arc, 30 Mei.
Hetalia - Axis Powers - Rated: T - Indonesian - Hurt/Comfort/Spiritual - Chapters: 1 - Words: 1,970 - Reviews: 7 - Favs: 6 - Published: 5/30/2012 - Jeanne D'Arc, France - Complete
Bebe by I C h o y u reviews
Keluarga bahagia Berwald dan Tino sedang dilanda masalah, mama Tino kabur ke flat Peter dan curhat pada putranya yang kini telah beranjak menjadi pemuda delapan belas tahun. SuFin.
Hetalia - Axis Powers - Rated: T - Indonesian - Family/Romance - Chapters: 1 - Words: 4,346 - Reviews: 4 - Favs: 11 - Follows: 3 - Published: 4/30/2012 - Sweden, Finland - Complete
Revenge! by Vanya-chan reviews
Kiku Honda mendapat karma atas perbuatannya berganti-ganti pasangan. AU, humam name, AmericaXJapan, OtherXJapan. Warning: Hardyaoi, rape, 4some! Tidak ada maksud pembashingan! Karakterisasi hanya sebagai tuntutan peran, jadi harap maklum ya! :P Btw, RnR?
Hetalia - Axis Powers - Rated: M - Indonesian - Romance/Angst - Chapters: 1 - Words: 3,497 - Reviews: 19 - Favs: 19 - Follows: 13 - Published: 1/20/2012 - America, Japan
Birdcage by ry0kiku reviews
Di hari payung itu menghantam tanah tanpa suara, di hari buket krisan itu layu oleh hujan yang menerpa... Aku menerima kabar bahwa dirimu telah tiada. AsaKiku/AU/oneshot. Present fic for Eka Kuchiki.
Hetalia - Axis Powers - Rated: T - Indonesian - Tragedy/Romance - Chapters: 1 - Words: 2,481 - Reviews: 16 - Favs: 23 - Follows: 2 - Published: 9/17/2011 - England/Britain, Japan - Complete
BOUND A Natsume Youjinchou FanFiction by Ookami Kasumi reviews
Natsume's Book of Friends / Because he has the ability to see spirits, Takashi Natsume is used to seeing strange things and having strange experiences on a regular basis. However, his strangest experience was with a not-quite ordinary man. Nato/Nats-Tanu/Nats-Mad/Nats - YAOI
Natsume Yūjin-Chō - Rated: M - English - Supernatural/Romance - Chapters: 24 - Words: 68,012 - Reviews: 195 - Favs: 641 - Follows: 242 - Updated: 6/29/2010 - Published: 3/29/2009 - Takashi N., Natori S. - Complete
IVAN BRAGINSKI: User Guide and Manual by 0ptimuspenguin reviews
CONGRATULATIONS! You have just purchased an IVAN BRAGINSKI unit. This manual has been provided to ensure that you, the owner, unlock your unit's full potentials...
Hetalia - Axis Powers - Rated: K+ - English - Humor/Parody - Chapters: 1 - Words: 2,047 - Reviews: 119 - Favs: 659 - Follows: 57 - Published: 3/22/2010 - Russia - Complete
Sort: Category . Published . Updated . Title . Words . Chapters . Reviews . Status .

Vermilion, Vermilion, Vermilion reviews
"Aku ingin kau menjadi mata kananku, Natsume Takashi-kun." / Takashi dihadapkan pada dua pilihan, menepati sebuah janji dengan resiko tak bisa melindungi mereka yang ia kasihi atau mengingkari sebuah ikrar tanpa harus membuat perang di antara dua klan? / Ketika Takashi mulai menyadari sesuatu yang penting, hal itu malah menghilang. Lenyap meninggalkan ruang kosong di relung hatinya
Natsume Yūjin-Chō - Rated: T - Indonesian - Angst/Romance - Chapters: 1 - Words: 1,187 - Reviews: 5 - Favs: 6 - Follows: 10 - Published: 5/22/2018
Bernapaslah Lebih Lama reviews
Fujiwara Shigeru, seorang barista berkebutuhan khusus harus berpacu dengan waktu untuk mendapatkan putranya kembali sebelum semuanya terlambat. Tak akan bisa bertemu lagi.
Natsume Yūjin-Chō - Rated: T - Indonesian - Family/Hurt/Comfort - Chapters: 1 - Words: 1,566 - Reviews: 3 - Favs: 9 - Follows: 3 - Published: 10/22/2017 - Fujiwara S., Takashi N. - Complete
Scarlet String reviews
Mengapa manusia begitu menyukai kekerasan? Karena itu terasa melenakan. Manusia menemukan kesenangan dalam kesengsaraan / Perlahan, kami berdua membangun hubungan dan kepercayaan. Mungkin jika terus bersama akan saling memahami satu sama lain, karena cinta datang ala terbiasa / MatoNatsu / Mpreg
Natsume Yūjin-Chō - Rated: M - Indonesian - Angst/Romance - Chapters: 2 - Words: 5,977 - Reviews: 20 - Favs: 33 - Follows: 25 - Updated: 8/13/2017 - Published: 7/24/2017 - S. Matoba, Takashi N.
Kejar, Lari, dan Tangkap! reviews
Perburuan belum berakhir / Acara berkemah yang seharusnya berjalan menyenangkan, berubah menjadi teror malam bagi Takashi dan teman-temannya. Mimpi buruk yang harus Takashi alami: Menjadi rusa di tengah kepungan tiga beruang / "Lari. Kau tak boleh berhenti, Takashi, atau kau ingin jadi santapan makan malam mereka juga?" / New author in NY fandom. RnR?
Natsume Yūjin-Chō - Rated: T - Indonesian - Suspense/Crime - Chapters: 1 - Words: 5,240 - Reviews: 8 - Favs: 5 - Follows: 1 - Published: 6/9/2017 - Takashi N., Nyanko, Natori S., Misuzu - Complete
My Sweet Marionette reviews
"Aku tidak mau! Aku ingin kehidupan normalku kembali, lagipula siapa itu Gilbert Beilschmidt, Buku Perjanjian, Konflik Lama Dua Keluarga, dan kau bilang aku mengandung bayimu? Itu konyol!" / "Hhh, begini akan kujelaskan dari awal. Kumohon mengertilah, Al" / Karena tak mau mendengarkan nasehat ayahnya, Alfred harus terjebak dalam masalah yang ternyata melibatkan tiga keluarga...
Hetalia - Axis Powers - Rated: M - Indonesian - Supernatural/Romance - Chapters: 2 - Words: 6,599 - Reviews: 19 - Favs: 17 - Follows: 8 - Updated: 6/30/2013 - Published: 6/28/2013 - England/Britain, America, Russia, Prussia - Complete
ARTHUR'S SECRET reviews
"Jadi Kirkland-san, kau ini sebenarnya anak perempuan, kan?"/"Folk dance. Saat folk dance, ketika kau jatuh menimpaku, Kirkland-san. Aku merasakan sesuatu yang berbeda dari tubuhmu."/"... Ayah pasti akan mengirimku kembali ke sekolah, Kak. Ayah tak akan menerimaku kembali di rumah."/ "Aku menangkap basah kalian!"/Aku harus terus bertahan. AKu tak ingin mengecewakan siapapun!/RnR?
Hetalia - Axis Powers - Rated: T - Indonesian - Friendship/Humor - Chapters: 4 - Words: 6,364 - Reviews: 28 - Favs: 15 - Follows: 13 - Updated: 2/3/2013 - Published: 5/10/2012 - America, England/Britain
THE UNLOCK DOOR reviews
"Bagaimana ia bisa tewas? Kuncinya saja masih ada di atas meja."/ "Lalu kau mau bilang Houdini yang melakukan semua ini?"/Seharusnya hari ini menjadi hari bahagia untuk Gilbert dan Elizavetha, tapi salah satu di antara tamu yang datang ditemukan tewas dengan cara yang masih misterius. Ramalan Feng Shui Yao, apakah memang ada kesalahan?/Warning: M
Hetalia - Axis Powers - Rated: M - Indonesian - Crime/Romance - Chapters: 3 - Words: 8,591 - Reviews: 17 - Favs: 10 - Follows: 10 - Updated: 1/29/2013 - Published: 1/6/2013 - America, Russia
SUNFLOWERS reviews
For Theavanessa Leonhart/Karena tak mampu membayar, Ivan membawa Gilbert paksa ke rumahnya sementara Ludwig dibiarkan menangis karena tak bisa mengejar mobil yang membawa kakaknya. Saat itu salju turun, kaki-kaki kecil Ludwig yang mencoba mengejar mobil Ivan tak kuasa menahan dinginnya suhu di musim dingin ini./Saat kebahagiaan hanya sebatas ilusi/RnR?
Hetalia - Axis Powers - Rated: T - Indonesian - Romance/Hurt/Comfort - Chapters: 1 - Words: 2,175 - Reviews: 6 - Favs: 8 - Follows: 3 - Published: 10/6/2012 - Russia, Prussia - Complete
Huīsè reviews
HongIce/For Fujoshi Independence Day #4/Apapun atau siapapun yang berharga pada akhirnya akan menghilang dari kehidupan kita. Tidak ada yang abadi di dunia ini. Karena itu, agar pada saatnya kita bisa menghadapi 'perpisahan' tanpa penyesalan, saat-saat kebersamaan, masa-masa di mana orang atau hal itu ada di sisi kita adalah hal yang amat penting, yang harus kita jaga.../RnR? :3
Hetalia - Axis Powers - Rated: T - Indonesian - Romance/Hurt/Comfort - Chapters: 2 - Words: 7,407 - Reviews: 10 - Favs: 5 - Follows: 2 - Updated: 9/8/2012 - Published: 9/6/2012 - Hong Kong, Iceland - Complete
SISI LAIN BANDUNG: TROLLER? reviews
Sore yang indah. Angin bertiup lembut membawa wewangian rerumputan, semburat jingga yang menghiasi langit sore dan teh melati hangat yang siap untuk dinikmati. Nesia meletakan sepiring singkong rebus di atas meja lalu duduk di kursi rotannya. Damainya hari ini. Namun semuanya berubah ketika para personifikasi datang menyerang –mendobrak pintu rumah Nesia/Loh, kenapa?/RnR?
Hetalia - Axis Powers - Rated: K+ - Indonesian - Humor - Chapters: 1 - Words: 2,118 - Reviews: 25 - Favs: 29 - Follows: 5 - Published: 9/1/2012 - Parallel Nations - Complete
TIPS A LA HETALIA reviews
Germany sang supir angkot akan memberikan sembilan tips naik angkot yang aman buat para perempuan. Diperagakan juga oleh model-model papan penggilasan / plak plak geplak! / maksudnya papan atas a la Hetalia / semoga tips-nya berguna / mind to RnR?
Hetalia - Axis Powers - Rated: K+ - Indonesian - Humor - Chapters: 3 - Words: 4,045 - Reviews: 35 - Favs: 23 - Follows: 12 - Updated: 8/15/2012 - Published: 5/22/2012 - Germany, Parallel Nations
NESIA SANG MOTIVATOR reviews
Nesia jadi seorang Motivator disebuah acara televisi swasta. Yakin bisa kasih motivasi gak tuh? Tapi, pada akhirnya para penonton malah kehilangan dompetnya. Apa yang terjadi?/Penasaran?/Silakan baca dengan hati yang senang :3
Hetalia - Axis Powers - Rated: K+ - Indonesian - Humor/Parody - Chapters: 1 - Words: 1,600 - Reviews: 8 - Favs: 5 - Follows: 2 - Published: 6/9/2012 - Netherlands, Parallel Nations - Complete
psycheros (16)
ry0kiku (68)