Heart of The Ocean
A Fanfiction by Kileela
.
"Sebesar apapun cinta mereka, jika takdir tak memberikan restu untuk bersama, selamanya kedua insan itu akan dipisahkan oleh deburan ombak terakhir yang menyapu pesisir. Payau air laut dan kilauan pasir menjadi batas permanen serta pengingat bahwa kedua dunia itu tak akan bisa disatukan"
.
Cast:
Byun Baekhyun a.k.a Aereviane
Park Chanyeol
Evangeline Walsh (OC)
Do Kyungsoo a.k.a Kylei
Oh Sehun
Kim Jongin
Jackson Park
Xi Luhan a.k.a Leurane
Ryan Reynolds (King Adriros)
Im Yoona (Queen Avama)
.
Do Not Copy, Edit and Repost
.
Disclaimer: All Cast belong to themselves and the story belong to Kileela (Author).
.
.
Ditengah gelapnya malam aku melihatmu.
Mata biru bersinar bagai kemilau safir diterpa mentari pagi.
Indah, seindah malam.
Menenangkan, bak embun pagi.
Menggoda bak mawar di musim semi.
Tanpa sadar, aku jatuh.
Jatuh amat dalam hingga sinar tak dapat kuraih.
Cintaku
Jika dunia kita amatlah berbeda
Biarkan malam menjadi saksi pertemuan kita
Biarlah ombak menjadi pengantar jutaan doa dan pesan cintaku untukmu
Dan biarkan semesta menjadi saksi, bahwa dunia kita tidak akan bisa bersatu.
.
To Be Continued
.
.
Alohaaaa aku kembalii membawa FF genre fantasy yang baruu! ini baru prologue yaa, semoga besok kalau gaada halangan aku bakal post chapter pertama. Jangan lupa review yaaa, karena review kalian sangat membantu aku untuk memperbaiki tulisan di kedepannya. Dan aku pengen tau seperti apa tanggapan kalian mengenai alur yang kubuat. hehe
Makasih banyaaaaak!
Love yall!
Kileela