The Game of Trones

.

.

.

.

.

disclaimer: NarutoMasashi Kishimoto

High School dxdIchiei Ishibumi

Created by : D07Agares

Genre: Adventure ,Fantasi, Drama,

pairing:?

warning:Typo?, OOC, OC, fem! naru, devil! naru, bash! chara

Summary : hidupnhidupnya hanya untuk keluarga, namun bolehlah sekali saja ia bertindak egois dengan memilih dirinya sendiri. ia akan bangkit dengan menjadi Black Order. organisasi rahasia... pertama bentukan fraksi iblis.

24 September XXXX

dalam sistem kasta, lord adalah sebutan bagi sang kepala keluarga dari sebuah clan iblis murni di underworld. sedangkan lady adalah sebutan bagi mereka yang menjadi pasangan sang kepala keluarga. title, gelar, kekuasaan, dan status sosial adalah hal yang dihargai di politik. tak terlalu muluk muluk, sang anak yang akan mewarisi gelar kedua orang tuanya pun akan terciprat oleh popularitas dan status resmi keduanya. yang akan membawa mereka-sang anak-sebuah keberuntungan sekaligus malapetaka. bagi mereka yang benar benar mengerti, hal ini bagaikan buah simalakama. menguntungkan sekaligus merugikan.

hal ini terjadi pada sang heirs gremory. salah satu klan pureblood devil sekaligus penyumbang sebagian kelancaran ekonomi di underworld. Naruto Gremory atau yang sering dikenal sebagai Heirs keluarga Gremory yang terkenal. dirinya yang lahir lebih dulu dari pada saudari kembar nya,membuat ia secara otomatis mendapatkan gelar sebagai pewaris keluarga. sebuah hal yang membuat pikiran kecilnya ditempa terlalu keras.membuat pikiran kanak kanak nya dicemari oleh cek-cok orang dewasa.membuatnya muak.

terkadang ia-Naruto-merasa iri pada kembaranya. dia bebas, untuk memilih hidupnya. ia bebas melakukan apapun,kembaranya bebas memilih permainan apapun yang ingin dimainkanya, dia babas memilih semua buku yang ingin ia baca-dalam porsi tertentu-walaup ia jarang membaca.kembaranya terlahir dengan kebebasan sedangkan ia harus terus lurus mengikuti semua perkataan keluarganya.

"puk... "sebuah tepukan menyadarkan Naruto dari lamunanya. membuatnya sedikit-hanya sedikit-terlonjak kaget. dipandanginya seseorang yang telah menepuk bahunya. seorang wanita berambut abu-abu yang cantik, menggunakan setelan seragam maid,yang terlihat memeluk erat tubuhnya. yang naruto kenali sebagai kepala maid sekaligus kepala pelayan keluarga Gremory.Grayfia Lucifuge.

"ada apa? "datar, kosong,dan... kesepian. itulah yang Grayfia tangkap dari ekspresi sang nona muda yang sekaligus merangkap sebagai adik iparnya ini.

"tidak baik jika anda masih tetap disini Naruto-Sama, hari sudah menjelang senja dan sebentar lagi makan malam akan tiba.akan bijaksana bila anda segera bersiap."perkataan sama datarnya yang meluncur epik dari bibir sang kakak ipar telah menyadarkan Naruto tentang lamanya ia melamun. dan terkadang hal ini membuatnya ...tak senang.

"hn... "hanya sebuah kata ambigu yang diucapkan oleh sang nona muda.Naruto beranjak dari tempat duduknya. sedikit matanya tak lupa menatap sosok Grayfia yang masih setia berdiri di sampingnya. kaki kecilnya mulai melangkah meninggalkan Taman belakang mansion keluaga Gremory.

Grayfia yang masih setia berdiri di tempatnya hanya menatap kepergian sang Heirs keluarga Gremory itu dalam keheningan. sedikit muncul raut kesedihan di wajah ayunya, saat melihat punggung kecil adik iparnya itu harus dibebani oleh masalah orang dewasa. cukup membuat Grayfia mengasihani sosok kecil Naruto.

.

.

.

.

skip time

naruto tidak tau mengapa ia berakhir di ruang kerja ayahnya.yang ia tau setelah makan malam grayfia diminta untuk memanggil dirinya yang sedang membaca di perpustakaan mansion rumahnya. dipandanginya sang ayah yang masih berkutat dengan sesuatu di atas mejanya yang ia definisikan sebagai sebuah buku.

pandangan naruto beralih pada pintu ruangan yang dibuka perlahan, menampilkan seorang pria yang terlihat muda bersurai merah darah dan manik matanya yang sewarna blue-green yang menatapnya teduh. sekilas orang itu sangat mirip dengan Naruto, hanya yang membedakan penampilan mereka adalah warna mata naruto yang bermanik violet sedangkan orang itu berwarna blue-green.

mari kita berhenti menyebutnya orang itu, dia adalah sirzech lucifer sang maou lucifer sekaligus kakak pertama Naruto dan Rias. sirzech mulai menduduki kursi kosong di samping naruto. seperti biasa adiknya ini akan terlihat menawan, dia bisa melihat cerminan ibunya pada sosok naruto. dialihkan pandangannya pada ayahayahnya yang masih Setia membaca buku tanpa mengindahkan kehadiranya.

"kau tau mengapa Otou-sama memanggilmu kemari Naruto? "akhirnya ayahnya bicara juga. diliriknya sang kakak yang masih berekspresi sama. tak tau harus menjawab apa, Naruto hanya memberikan sebuah gelengan pertanda tak mengetahui maksud ayahnya. "Naruto apa impianmu? apa yang akan kau raih saat kau dewasa nanti? ".Naruto tak tau mengapa ayahnya bertanya hal seperti itu padanya.diam itulah yang dilakukan naruto, entahlah naruto hanya merasa bahwa ia tak memiliki tujuan. digelengkanya kepalanya sekali lagi, merasa bingung harus menjawab apa.

"kau tau naruto ada pepatah yang mengatakan bahwa kekuatan besar membutuhkan tanggung jawab yang besar. ayah ingin kau menanggalkan gelarmu sebagai Heirs klan Gremory dan memberikanya pada adikmu Rias".perkataan ayahnya berhasil membuat kedua anaknya tercengang. tak menyangka bahwa ayahnya akan memberi tau tujuanya secara frontal.

"kenapa?...".tak bisa diungkapkan dengan kata-kata. pernyataan ayahnya sukses membuatnya membeku ditempat. bagaikan dihakimi Naruto hanya menatap ayahnya datar namun tatapanya menyiratkan kekecewaan. dia merasa tak pernah berbuat kesalahan, ia selalu menuruti semua kemauan kedua orang tuanya. tak pernah menanyakan setiap keputusan yang diambil orang tuanya walau terkadang hal itu merugikan dirinya. lalu sekarang kenapa...

"ayah apa maksud ucapanmu,kau tidak bisa melakukan itu pada Naruto. Naruto berhak atas kedudukanya."sirzech yang sejak awal memutuskan untuk menyimak obrolan ayah dan adiknya mulai bicara. ia tau kemana jalan pikiran ayahnya. bukankah ia-ayahnya-sendiri yang memutuskan untuk menjadikan adiknya yang tertua sebagai penerus keluarga saat usianya 4 tahun dulu. lalu mengapa sekarang ia mencabut keputusannya dan malah menjadikan adik bungsunya sebagai heirs.

"memang benar, tapi Rias yang lebih dulu membangkitkan kekuatan Power of Destruction. dan hal itu dapat memperkuat kedudukan keluarga kita dalam pilar iblis, seharusnya kau lebih tau akan hal ini sirzech. "perkataan ayahnya memang logis, tapi bukan berarti sirzech akan menyetujui keputusan ayahnya. rias memang sudah membangkitkan kekuatan turunan ibunya itu disaat usianya baru menginjak umur 11 tahun. cukup mengesankan memang,tapi bagaimanapun juga rias belum lah cukup untuk memenuhi kriteria heirs. sikapnya yang ceria dan mudah terpengaruh oleh orang lain akan menjadi tombak bermata dua bagi keluarga Gremory .dia melirik adiknya yang masih diam mematung. tak ada ekspresi berlebih yang dapat ditangkap sirzech. adiknya masih menampakan wajah datarnya.

"hanya karna rias lebih dulu membangkitkan power of destruction ayah bertindak sampai sejauh ini?,aku yakin naruto pun sebentar lagi akan membangkitkan kekuatan itu ayah".mata sirzech berkilat menakutkan. namun mata lord gremory jauh nampak lebih menakutkan. "tolong pikirkan hal ini dengan baik".

brak... sirzech dan naruto berjengit."tidak ada yang perlu difikirkan lagi, keputusanku sudah bulat. toh ini juga demi klan gremory. "gebrakan yang disusul dengan perkataan ayahnya itu sukses membuat naruto menyadari, bagi ayahnya kedudukan lebih penting dari pada keluarga .ah lagi-lagi keluarganya sukses membuat kepalanya semakin pening.

"tapi... ".sebelum kakaknya itu meneruskan ucapanya. Naruto memutuskan untuk menginterupsi sirzech.

"tidak apa-apa onii-sama, aku mengerti maksud ayah".yah naruto cukup faham dengan maksud ayahnya. di dunia ini kedudukan adalah segalanya. seharusnya dari awal ia sudah tau.bahwa tanpa kekuatan mustahil kau bisa meraih impianmu bukan.

"baguslah bila kau mengerti. aku jadi tidak sudah-susah untuk menjelaskanya."yah untuk saat ini biarkan ia mengalah. bukankah buah memerlukan waktu agar matang dengan sempurna. "akan kulaksanakan sesuai perintahmu ayah".

dan sejak hari itu hidupnya berubah, benar benar berubah.

skip.Kastil Beelzebub.10 Oktober XXXX

terlihat di lorong kastil utama. dua orang dengan rupa yang hampir sama dan sama -sama memiliki surai semerah darah. mereka adalah sirzech Lucifer dan Naruto Gremory. untuk apa mereka pergi ke kastil Maou Beelzebub?, secara bersamaan pula.ah... enentahlah!.

Naruto terlihat mengagumi gaya arsitektur pada bangunan kastil. ia nampak melirik setiap sudut kastil dengan tertarik. nampak megah dan elegan. tidak heran jika kastil ini adalah tempat tinggal salah satu Maou.

setelah pertemuan dirinya serta ayahnya yang dilakukan tempo lalu. Lord Gremory memutuskan akan mengangkat Rias sebagai Heirs gremory pada saat perayaan ulang tahun mereka berdua. dengan dalih sebagai Hadiah Ulang Tahun. tentu saja Rias sangat senang dengan hal itu. bahkan kini Rias mendapatkan Guru Privat untuk belajar menjadi Heirs yang baik dan benar. kheh... sangat Rias sekali,pikir Naruto.

sedangkan dengan Naruto sendiri, sekarang banyak orang yang memandang sebelah mata dirinya. itulah yang menyebabkan ia agak pendiam akhir-akhir ini. bukanya Naruto menyesali keputusannya untuk menyerahkan kedudukannya sebagai Heirs Gremory pada Rias. Oke, ia memang sedikit menyesali perbuatannya itu.namun nasi sudah menjadi bubur. menyesalpun percuma, sekarang yang harus dilakukanya adalah menyusun semua dari awal. Rias boleh saja menjadi seorang Heirs. namun hal itu percuma jika Rias masih berpemikiran Naif.

lamunan Naruto buyar ketika ia dan kakaknya sampai di ruang kerja Maou Beelzebub. ruangan itu memiliki dua pintu yang terbuat dari perak, memiliki motif yang berbentuk menyerupai sebuah pohon raksasa. ah... entahlah, Naruto tidak mau memusingkan sebuah ukiran pada pintu. membuang waktu.

tok. .tok.. tok... diketuknya pintu itu. terdengar suara Maou Ajuka Beelzebub yang menyuarakan untuk masuk. Naruto dan Sirzech mulai melangkah ke daam ruangan Maou Beelzebub setelah pintu di buka.

dapat Naruto lihat Maou beelzebub yang sedang memainkan sebuah catur sendirian, catat sendirian. apa enaknya bermain sendirian. maou beelzebub memandang kedua tamunya dengan tertarik, tidak...lebih tepatnya mememandang kearah Naruto dengan tertarik.

"ah... kalian sudah datang rupanya?. duduklah akan kubuatkan teh untuk kalian".Ajuka berdiri dari kursinya, ia berjalan menghampiri sirzech dan Naruto yang masih nampak berdiri di depan pintu.

"tidak ajuka, aku kesini hanya untuk mengantar adiku yang ingin mengambil hadiahnya,.aku tak bisa lama-lama masih banyak pekerjaan yang menunggu untuk diselesaikan".Ajuka hanya menganggukan kepalanya sebagai jawaban. Naruto... jangan ditanya lagi, kini ia menatap kakaknya dengan mata yang melebar lucu. sirzech hanya terkekeh pelan menatap adiknya itu, takut untuk menyinggung perasaannya.

"yah... baiklah kalau begitu. aku tak akan memaksa".Sirzech hanya menganggukan kepala sebagai jawaban, setelahnya ia pergi menggunakan lingkaran sihir meninggalkan Ajuka dan Naruto di tempat itu.

setelah kepergian Sirzech, Ajuka mengajak naruto untuk duduk. naruto menyamankan posisi duduknya. ajuka yang dari tadi memperhatikan naruto sesekali terkekeh geli. tentu saja hal itu tidak diketahui oleh naruto. setelah beberapa menit mereka berdiam diri dalam dalam keheningan, akhirnya sang maou Beelzebub angkat bicara.

Ajuka bangkit dari duduknya dan berjalan ke satu-satunya rak yang ada di dalam ruangan itu.ia terlihat mengambil sebuah kotak yang terbuat dari perak,dangan nama Naruto di atasnya.ia menyerahkan kotak itu pada naruto."jadi... Naruto,bagaimana pendapatmu tentang Evil Piece milikmu? ".sebenarnya ajuka sedikit terkejut dengan hadiah yang akan diberikan Sirzech untuk adiknya itu.sangat jarang ada seorang devil muda yang sudah memiliki set Evil Piece di usianya yang baru menginjak dua belas tahun. umumnya mereka yang tergolong dari kalangan bangsawan apalagi seorang Heirs klan baru mendapatkan Evil Piecenya di usia lima belas tahun. tapi naruto mendapatkanya di usia yang well tergolong muda,impresif.

naruto tengah menatap isi didalam kotak yang telah diberikan Ajuka padanya. sebuah set Evil Piece khusus yang dipesankan sirzech untuk hadiah ulang tahun Naruto.terbuat dari kristal sewarna onix mengkilap.ah...sungguh Indah.sesuai dengan desain yang diinginkan naruto.

"sangat indah Ajuka-sama. dan terima Kasih karena telah memenuhi permintaan ku sebelumya".yah harus naruto akui, selain jenius sosok maou Beelzebub adalah seorang yang artistik. ia dapat membuat evil piece sesuai keinginan naruto."Arigato"

"well, itu adalah hal yang mudah untuk dilakukan. kau tidak perlu berterima kasih untuk hal sekecil itu.tapi aku agak terkejut saat kau memintaku untu menambahkan segel darah untuk inti Evil Piece mu. apa yang akan kau lakukan dengan hal itu? ".ya bagaimana tidak terkejut. baru kali ini ada yang memesan sebuah evil piece dengan inti dari darahnya sendiri. sebenarnya itu tidak berbahaya hanya saja jarang ada sebuah pengikatan dengan adanya segel darah. dikarenakan segel darah lebih fatal daripada pengikatan biasa.

biar kujelaskan. dengan adanya segel darah sebagai media pengikat maka hubungan yang terjalin bukan lagi hanya sebatas 'majikan' dan 'budaknya' namun hubungan yag tercipta akan semakin kompleks. karena sang 'budak' akan menerima energi tambahan dari 'majikanya' sebagai imbalan. well semacam itulah.

"aku hanya ingin memiliki evil piece yang berbeda dari yang lain. bukankah menarik bila kita memiliki barang langka? ".sebuah senyuman yang lebih mirip seringaian menjadi bumbu tambahan dalam perkataan naruto. "tentu saja anda akan merahasiakan ini dari siapapun. bukankah begitu eh Ajuka-sama?".

"hahahaha... sangat mengejutkan bagaimana pemikiran yang kau miliki Naruto. itu tambah membuatku bersemangat untuk menjadikan kau sebagai salah satu orangku.namun semua yang kulakukan tidaklah gratis dan apa yang kau tawarkan sebagai imbalannya eh?". ya Naruto memang merahasiakan tentang evil piece yang dihadiahkan sirzech kepadanya.memang dari awal salah besar bila sirzech menyuruh naruto membuat desainnya. dan ajuka tidak berniat memberitahukan tentang permintaan rahasia naruto. karena mereka berdua menjadikan ini sebagai simbiosis mutualisme. sebuah perjanjian yang saling menguntungkan.

"tentu saja aku sangat berhutang budi pada anda. bukankah itu cukup".ya untuk sekarang hanya itu yang dapat diberikan oleh Naruto. karna mau bagaimanapun naruto tidak atau mungkin belum menempatkan kesetiaannya pada siapa.

ajuka hanya mengangguk untuk merespon perkataan naruto. well ia bisa meminta balas budi dari naruto nanti. ya... nanti ,karena saat ini balas Budi naruto belumlah diperlukan.

skip. unknown place. 12 oktober XXXX

Naruto duduk dalam keheningan.diamatinya ruang minim pencahayaan yang hanya diterangi oleh lilin. cahaya Bulan yang masuk melewati celah jendela nampak menerangi wajah rupawaan sang bangasawan iblis.

"jadi...".yah setidaknya naruto tidak sendirian di dalam ruangan minim cahaya itu. didepanya duduk seorang berjubah hitam yang hanya menampilkan sebagian wajahnya, karna yang terlihat hanyalah matanya yang serupa Batu safir yang bersinar kala diterpa kegelapan.

"saya menerima tawaran anda... ".ah, percakapan yang mencurigakan.pria dihadapan naruto tampak menyeringai tanpa ada niat menutup-nutupi. naruto yang melihatnya hanya belas menatap datar. sepersekian detik dalam keheningan, serasa satu abad bagi Naruto. ah, kau berlebihan Naruto-hime.

"khukhukhukhu... selamat datang di Black Order. kau akan menjadi kursi ke-enam milikku Naruto Gremory".

tbcAN: halo salam kenal semua. sebelumnya terima Kasih karena telah membaca cerita saya. saya mau mencoba membuat ff crossover Naruto dxd. ini pertama kali saya post cerita, ngetiknya pake hp pula. saya mencoba untuk mengurangi typo sekecil mungkin. moga nggak ada typo yang terlewat dari pandangan saya. hehehe

sebelumnya saya mau tanya sama author-san sekalian. pernah saya coba post cerita tapi ada beberapa kata yang ilang. itu gimana atasinya ya?. hehehe dan moga ini cerita kata nya tetap utuh. biar tersampaikan isiceritanya .amin...

Rn'R plis...