( Remake : Come away with me by Kristen Porby )
GS
Genre : Romance
Cast : Oh Sehun ( top ), Kim Jongin ( bottom) and others
Saya hanya meminjam nama saja, Oh Sehun hanya milik Nini dan Kim Jongin Hanya milik Hunnie.
Dan Hunkai milik saya bhaks :v
Sinopsis:
"Berkonfrontasi di pantai dengan pria asing yang seksi bukanlah bagian dari rencana Kim Jongin saat mengambil foto dengan damai dipagi hari. Dan apa sih yang ada dalam pikiran pria itu hingga berpikir ia mengambil foto-foto dirinya? Siapa dia? Satu hal yang pasti, dia seksi, dan sangat romantis, memberi makan jiwa Jongin yang terluka.
Oh Sehun hanya ingin dunia memberinya istirahat, jadi melihat kamera ditujukan ke wajahnya
membuatnya siap menerjang keindahan yang ada di balik lensa. Ketika ia tahu gadis itu tidak tahu siapa dirinya, dia penasaran dan tergoda olehnya. Jongin memiliki tubuh yang diciptakan untuk seks, bermulut lancang dan Sehun tak pernah puas dengannya, tapi ia belum siap untuk menceritakan siapa
dirinya yang sebenarnya.
Jongin adalah seorang gadis yang tak suka omong kosong dan tidak mau menerima kebohongan dan rahasia. Apa yang akan terjadi pada hubungan baru ini ketika ia menemukan apa yang Sehun
sembunyikan?"
Cerita dimulai pada pagi yang tenang dan indah,Oh Sehun ( Sehun) adalah aktor terkenal dan Kim Jongin ( Nini )
seorang fotografer lepas. Nini pergi ke pantai mengambil foto pemandangan ketika ia tiba-tiba berhadapan oleh seorang pria tampan yang sangat marah yang menuduh ia mengambil fotonya dan menuntut ia menyerahkan kameranya. Ketika Sehun akhirnya menyadari bahwa Nini tidak tahu siapa dia, ia mengamati wanita ini lebih dekat, cantik dan centil dan ia suka apa yang dilihatnya, Sehun meminta maaf dan mengajaknya sarapan berharap untuk memuluskan awal perkenalan mereka yang kasar.
Dan dimulailah hubungan mereka. Sehun senang bahwa Nini tidak mengenalinya dan bahwa perasaan Nini terhadapnya murni didasarkan pada apa yang dia tunjukkan padanya, Nini tak pernah bosan pada pria luar biasa menawan yang melangkah masuk ke dalam hidupnya. Tapi Nini adalah seorang gadis terbuka, blak-blakan dan jujur dan ketika dia akhirnya tahu apa yang Sehun sembunyikan, bisa ditebak apa yang akan terjadi.
Chemistry diantara mereka sudah terjadi sejak awal dan sangat cepat untuk berkembang. Mereka memiliki 'insecurities' masing-masing tapi mereka benar-benar berkompromi dalam setiap situasi.
Nini yang rapuh akibat trauma masa lalu, disandingkan dengan Sehun yang juga rapuh serta memiliki krisis kepercayaan, dua insan bahu membahu, saling melengkapi satu dan lainnya. Menciptakan romansa yang manis dan mengharukan namun dengan penulisan yang lil bit nyeleneh itu pula yang membuat
buku ini terasa "nyata".
Gimana tertarik sama cerita nya? Lanjut ?
Mohon reviewnya yah ^^
